Bagi programmer web, nama codeigniter mungkin tidak asing lagi atau bahkan sering digunakan/dipakai untuk membangun sebuah website yang bisa dibilang handal.
Nah pada kesempatan kali ini saya akan men-share sebuah codeigniter terbaru versi 3.1.5 namun sudah tak modifikasi sedemikian rupa sehingga dari segi size nya hanya 500 an kb saja, kecil sekali bukan.? Memang kecil, bukan berarti fitur-fitur bawaan dari CodeIgniter ada yang dihilangkan, tenang fitur masih lengkap kok..
Dalam versi modifikasi ini ada tambahan 1 library template yang fungsinya untuk memudahkan kita dalam membuat halaman web, seperti jika kita punya header dan footer yang tidak berubah dan yang berubah hanya kontennya saja maka fitur ini sangat berguna sekali.
Coding library ini juga cukup sederhana kok, lihat dibawah ini :
class Template {
var $template_data = array();
function set($name, $value){
$this->template_data[$name] = $value;
}
function load($template = '', $view = '' , $view_data = array(), $return = FALSE){
$this->CI =& get_instance();
$this->set('contents', $this->CI->load->view($view, $view_data, TRUE));
return $this->CI->load->view($template, $this->template_data, $return);
}
}
Dalam penggunaanya pun cukup gampang, kita hanya menyiapkan 1 template saja yang berisi header dan footer yagn tidak berubah (simpan di direktori /application/views/) kemudian kita simpan dengan nama template.php, seperti :
<html lang="en">
<head>
<title>Welcome to CodeIgniter</title>
<link href="<?php echo base_url()?>assets/css/bootstrap.min.css" rel="stylesheet"></link>
</head>
<body>
<!--disini tempat load halaman-->
<?php echo $contents;?>
<script src="<?php echo base_url()?>assets/js/jquery.min.js"></script>
<script src="<?php echo base_url()?>assets/js/bootstrap.min.js"></script>
</body>
</html>
Setelah pembuatan template selesai, saatnya kita buat 1 view untuk kontenya dan simpan di /application/views/ dengan nama beranda.php, seperti :
<div id="container">
<h1>CodeIgniter Modifikasi..!</h1>
<div id="body">
<p>Halaman ini merupakan halaman beranda dari modifikasi CodeIgniter.</p>
<p>Lokasi view dari halaman ini terletak pada:</p>
<code>application/views/template.php<br>application/views/beranda.php</code>
<p>Lokasi Controller dari halaman ini terletak pada:</p>
<code>application/controllers/Index.php</code>
<p>Untuk lebih jelasnya, silahkan kunjungi <a href="http://akuaoc.blogspot.com/">http://akuaoc.blogspot.com/</a>.</p>
</div>
<p class="footer">Page rendered in <strong>{elapsed_time}</strong> seconds. <?php echo (ENVIRONMENT === 'development') ? 'CodeIgniter Version <strong>' . CI_VERSION . '</strong>' : '' ?></p>
</div>
Nahh, setelah selesai semua, bagian ini yang terpenting membuat sebuah control, nama dari control disini saya beri nama Index.php karena configurasi CI pada direktori application/config/routes.php rujukanya saya rubah ke control Index (jangan lupa simpan di direktori application/controllers/), seperti ini sintaknya :
<?php
class Index extends CI_Controller {
function __construct() {
parent::__construct();
$this->load->model('M_proses');
$this->load->model('M_data');
}
function index(){
$data["judulapp"] = "CI Selamat Datang";
$this->template->load('template','beranda',$data);
}
}
?>
Penjelasan sedikit lah ya buat koding control diatas :
- $this->template->load, ini merupakan hasil dari library baru yang kita buat sebelumnya. oh iya jangan lupa untuk masukan library baru tadi ke autoload.php ya yang ada di /application/config/ seperti :
$autoload['libraries'] = array('template');
- ('template','beranda',$data), sudah jelas dongnya buat apa yang ini. Iyaaa, template adalah nama template kita yang kita simpan di views, juga demikian yang beranda.
- oh iyaa, sebelum function index() ada fungsi yang digunakan untuk load model yang juga sudah saya masukan sebagai tambahan dalam mempermudah dalam CRUD database. Penggunaanya pun sangat gampang kok, seperti :
$data["datadaridb"]=$this->M_data->data("nm_tbl",array("nm_field"=>"kondisi"))->result();
- Nahhh, kalo yang M_proses gimana ini, silahkan dikomen ya agan2... hehhehehe....
Terimakasih ya agan2....
1 Comments
Izin Sedot Gann..
ReplyDeleteKomentar Kalian penyemangat Kami..!!!